Kepesertaan Non Kartu Jaminan Kesehatan Semesta DIY

Kepesertaan Non Kartu Jaminan Kesehatan Semesta DIY yaitu kepesertaan bagi masyarakat Daerah Istimewa Yogyakarta miskin dan tidak mampu yang belum teregister jaminan kesehatan baik Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) maupun jaminan lainnya.

Kepesertaan Non Kartu Jaminan Kesehatan Semesta

Kepesertaan Non Kartu Jaminan Kesehatan Semesta DIY

Kepesertaan Jamkesta (Non Kartu) Daerah Istimewa Yogyakarta menurut Peraturan Gubernur DIY nomor 1 tahun 2014 juncto nomor 73 tahun 2014 tentang Jaminan Kesehatan Semesta DIY diperuntukan bagi :

  1. Korban kekerasan terhadap perempuan dan anak (KtPA);
  2. Gelandangan, pengemis, anak / orang terlantar,anak balita terlantar, bayi dan / anak peserta PBI Jaminan Kesehatan Nasional yang belum direkonsiliasi, anak jalanan;
  3. Kejadian Ikutan Pasca Imunisasai (KIPI);
  4. Penderita thalassemia mayor;
  5. Penderita gizi buruk;
  6. Anak berhadapan dengan hukum;
  7. Program Keluarga Harapan (PKH) yang tidak masuk JKN;
  8. Penghuni lembaga pemasyarakatan
Syarat dan Ketentuan

Untuk dapat dilayani sebagai peserta Non Kartu Jamkesta DIY, maka calon peserta harus mendapatkan rekomendasi dari Instansi / Lembaga terkait yaitu :

  1. Korban kekerasan terhadap perempuan dan anak (KtPA) rekomendasi dari Forum Penanganan Korban Kekerasan (FPKK);
  2. Gelandangan, pengemis, anak / orang terlantar, anak balita terlantar, bayi dan / anak peserta PBI Jaminan Kesehatan Nasional yang belum direkonsiliasi, anak jalanan, anak berhadapan dengan hukum atau Program Keluarga Harapan (PKH) yang tidak masuk JKN rekomendasi dari Dinas Sosial DIY / Dinas Sosial Kabupaten / Kota
  3. Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) rekomendasi dari Komisariat Daerah Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (Komda KIPI);
  4. Penderita thalassemia mayor / Penderita gizi buruk rekomendasi dari Dinas Kesehatan DIY / Dinas Kesehatan Kabupaten / Kota;
  5. Penghuni lembaga pemasyarakatan rekomendasi dari Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kepala LAPAS)

Demikian info tentang Kepesertaan Non Kartu Jaminan Kesehatan Semesta DIY semoga bermanfaat.

Referensi :

Leave a Reply

Alam Bumi dan Ruang Angkasa Ilmu Pengetahuan Kehidupan Prasejarah Sejarah Tubuh Manusia
Sejarah Perubahan Nama Jakarta
Sejarah Perubahan Nama Jakarta dari Masa ke Masa
Evolusi Makhluk Hidup
Evolusi Makhluk Hidup yang ada di Bumi
Kerajaan Pra Islam di Tatar Sunda
Kerajaan Pra Islam di Tatar Sunda

Gaya Hidup

Belanja Fashion Herbal Hunian Sehat Cantik

Hobi

Hewan Peliharaan Koleksi Liburan Olahraga Otofun Seni

Menarik

Motivasi dan Inspirasi Parenting Teknologi Tips Lainnya Tips Pendidikan

Rumah Tangga

Furniture Ide Kreatif Kebun dan Tanaman Peralatan Tips Rumahan
Program PTC
Program PTC aka Paid To Click yang Terbukti Membayar
Memilih Nama Domain
Cara Memilih Nama Domain Website yang Tepat
Jualan Produk Fisik
Jualan Produk Fisik di Internet yang Profitable
Mendapatkan Uang dari Internet
Cara Mendapatkan Uang dari Internet yang Wajib Dicoba
Jenis Bahan Kain Tekstil
Jenis Bahan Kain Tekstil dalam Industri Fashion
Situs Penyedia Template PowerPoint
Situs Penyedia Template PowerPoint Gratis dan Menarik
Program Kejar Paket A
Program Kejar Paket A Setara SD
Jenjang Pendidikan Dasar
Jenjang Pendidikan Dasar di Indonesia Saat Ini

Fakta Fantastik

Alam Fantastis Fantastis Lainnya Hewan Fantastis Legenda Fantastis

Fakta Tokoh

Atlit Hebat Ilmuwan Hebat Ilmuwan Muslim Penemu Hebat Tokoh

Fakta Unik

Fakta Hewan Fakta Makanan Fakta Manusia Fakta Negara Fakta Tumbuhan

Paling di Dunia

Alam Paling Bangunan Paling Hewan Paling Seni Budaya Paling Tumbuhan Paling
Desa Wisata Kerajinan Kuliner Minat Khusus Seni Budaya Wisata Alam Wisata Religi Wisata Sejarah
Tempat yang Mungkin Lenyap Lebih Dulu
Tempat yang Mungkin Lenyap Lebih Dulu
Reruntuhan Kuno Bawah Laut
Reruntuhan Kuno Bawah Laut yang Menarik di Dunia
Akuarium Terindah
Akuarium Terindah di Dunia yang Bisa Memanjakan Mata