Notice: Fungsi _load_textdomain_just_in_time ditulis secara tidak benar. Pemuatan terjemahan untuk domain mythemeshop dipicu terlalu dini. Ini biasanya merupakan indikator bahwa ada beberapa kode di plugin atau tema yang dieksekusi terlalu dini. Terjemahan harus dimuat pada tindakan init atau setelahnya. Silakan lihat Debugging di WordPress untuk informasi lebih lanjut. (Pesan ini ditambahkan pada versi 6.7.0.) in /home/selarask/solehagus.com/wp-includes/functions.php on line 6114
Aplikasi AI untuk Pembelajaran bagi Guru dan Murid - Soleh Agus

Aplikasi AI untuk Pembelajaran bagi Guru dan Murid

Mau tahu [permalink]aplikasi AI untuk pembelajaran bagi guru dan murid[/permalink]? Berikut beberapa aplikasi kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) yang berguna dalam proses pembelajaran. Simak artikel ini hingga selesai ya agar tahu aplikasi apa saja itu!

Aplikasi AI untuk Pembelajaran

Aplikasi AI untuk Pembelajaran

Berikut beberapa aplikasi artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan untuk pembelajaran bagi pengajar maupun siswa :

1. Duolingo

Aplikasi Duolingo memakai kecerdasan buatan (AI) untuk menyediakan pembelajaran bahasa yang personal dan adaptif. Aplikasi ini :

  • mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan siswa dalam bahasa yang mereka pelajari, serta
  • menyesuaikan materi pembelajaran supaya sesuai dengan tingkat kemampuan masing-masing individu.
2. Grammarly

Grammarly adalah alat bantu penulisan yang memakai kecerdasan buatan untuk mendeteksi dan memperbaiki kesalahan, seperti :

  • tata bahasa,
  • ejaan, dan
  • gaya penulisan.

Dengan berbagai fitur canggihnya, aplikasi Grammarly bisa membantu meningkatkan kualitas tulisan siswa.

3. Wolfram Alpha

Wolfram Alpha merupakan mesin pengetahuan komputasional yang memakai kecerdasan buatan untuk memberikan jawaban dan solusi terhadap pertanyaan terkait :

  • matematika,
  • ilmu, dan
  • topik-topik lainnya.

Aplikasi ini sangat berguna untuk siswa yang memerlukan bantuan dalam menyelesaikan berbagai masalah rumit.

4. Kahoot!

Kahoot! yaitu platform pembelajaran yang memakai kecerdasan buatan untuk membuat kuis interaktif dan seru. Aplikasi Kahoot! memungkinkan pendidik / pengajar membuat pertanyaan dan pilihan jawaban. Sementara itu siswa berkompetisi untuk saling menjawab dengan cepat dan benar.

AI ini digunakan untuk :

  • menghasilkan skor dan peringkat siswa secara otomatis, dan
  • memberikan pengalaman pembelajaran yang menyenangkan.
5. Classcraft

Classcraft ialah platform pembelajaran berbasis permainan (gamifikasi) yang memakai AI untuk menciptakan pengalaman pembelajaran yang menarik dan kolaboratif. Aplikasi ini menggabungkan beberapa elemen permainan dengan pembelajaran kelas untuk meningkatkan motivasi dan keterlibatan siswa.

Elemen permainan tersebut seperti :

  • karakter,
  • poin, dan
  • tantangan.
6. Carnegie Learning

Carnegie Learning yakni platform pembelajaran yang memakai AI untuk menyediakan solusi pembelajaran matematika yang adaptif dan personal. Aplikasi ini dirancang untuk membantu siswa memahami konsep matematika secara mendalam dengan menyesuaikan kebutuhan dan kemampuan individu.

7. OpenCV

OpenCV merupakan kependekan dari Open Source Computer Vision Library. Aplikasi OpenCV yaitu perpustakaan pemrosesan gambar dan penglihatan komputer yang memakai AI untuk analisis visual dan pengenalan pola. Aplikasi ini punya berbagai fitur dan algoritma yang membantu dalam pembelajaran dan pengembangan sistem penglihatan mesin.

8. Ivy.ai

Ivy.ai adalah platform AI-driven yang khusus dirancang untuk meningkatkan pengalaman pembelajaran dan keterlibatan siswa. Aplikasi ini memakai kecerdasan buatan untuk menyediakan asisten virtual yang bisa memberikan bantuan dan informasi kepada siswa secara real-time.

9. Knowji

Knowji yaitu aplikasi pembelajaran yang memakai AI untuk memperluas kosa kata dan memperkaya pemahaman bahasa. Aplikasi ini menyediakan berbagai sumber daya yang dirancang untuk membantu pengguna meningkatkan keterampilan bahasa mereka lewat pengayaan kosakata.

10. Nuance’s Dragon Speech Recognition

Nuance’s Dragon Speech Recognition merupakan aplikasi AI yang memanfaatkan teknologi pengenalan suara untuk mengubah ucapan jadi teks dengan akurasi tinggi. Dirancangnya aplikasi ini adalah untuk membantu pengguna meningkatkan produktivitas dan efisiensi dalam berbagal konteks. Termasuk dalam aktivitas pembelajaran.

Baca juga : Mencegah Panas Berlebih pada Smartphone Saat Bermain Game

Sekian informasi tentang aplikasi AI untuk pembelajaran bagi guru dan murid, kami harap post ini bermanfaat untuk teman-teman semua. Kami berharap artikel seputar teknologi ini kalian sebarluaskan supaya semakin banyak yang mendapatkan manfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Affiliate Marketing Internet Entrepreneur Jualan Online SEO Situs Jualan Situs Klik Traffic Generation Website
Pola Hypnotic Closing
Pola Hypnotic Closing bagi Penjual Online Pemula
Strategi Viral Marketing
Strategi Viral Marketing untuk Mempromosikan Bisnis Online
Rekening Online Paypal
Rekening Online Paypal Alat Pembayaran Global

Hobi

Hewan Peliharaan Koleksi Liburan Olahraga Otofun Seni

Hunian

Bangunan Furniture Kebun dan Tanaman Rumah Tempat Tinggal

Menarik

Kecantikan Kesehatan Motivasi dan Inspirasi Parenting Tips Lainnya Tips Pendidikan

Rumah Tangga

Belanja Fashion Ide Kreatif Peralatan Perlengkapan Tips Rumahan
Meningkatkan Fungsi Otak
Meningkatkan Fungsi Otak secara Alami dengan Berpuasa
Mengurangi Lemak Tubuh
Mengurangi Lemak Tubuh secara Alami dengan Puasa
Manfaat Puasa bagi Manusia
Manfaat Puasa bagi Manusia yang Perlu Diketahui
Menurunkan Berat Badan
Menurunkan Berat Badan lewat Puasa
Vitamin C bagi Ibu Hamil
Pentingnya Vitamin C bagi Ibu Hamil dan Janin
Bahayanya Kotoran Lalat
Bahayanya Kotoran Lalat bagi Kesehatan Manusia
Bahaya Minum Kopi Saat Menyusui
Bahaya Minum Kopi Saat Menyusui
Pentingnya Air dan Oksigen
Pentingnya Air dan Oksigen Bagi Tubuh Manusia

Fauna

Fakta Hewan Hewan Fantastis Hewan Langka Hewan Legenda Hewan Paling Hewan Prasejarah

Sains

Alam Fakta Makanan Flora Manusia Semesta

Sosial

Bangunan Paling Fakta Negara Kehidupan Prasejarah Sejarah Seni Budaya Paling Tokoh

Teknologi

Gadget Komputer
Desa Wisata Kerajinan Kuliner Minat Khusus Seni Budaya Wisata Alam Wisata Religi Wisata Sejarah
Kampung Dinoyo
Kampung Dinoyo Bertumbuh Berkat Keteguhan Pengrajin
Pintu Gua Sigolo-Golo
Pintu Gua Sigolo-Golo bagai Hamparan Surga
Candi Arimbi Gerbang Keraton Majapahit
Candi Arimbi Gerbang Keraton Majapahit sebelah Selatan